Penyebab Umum Orang Tiba-tiba Menjauhi Kita
Orang tiba-tiba cuek, menghindar, dan mulai menjauhi kita tanpa sebab yang jelas tentu membuat kita bertanya-tanya hal apa yang membuatnya seperti itu. Bertanya pada dirinya tentu bukan pilihan yang tepat untuk mengobati rasa penasaran yang ada.
Sehingga kita akan bersikap seperti dia juga, cuek dan bersikap seolah kita tidak tahu apa-apa. "Biarkan saja, Tidak ada dia aku juga bisa hidup."
0 Response to "Penyebab Umum Orang Tiba-tiba Menjauhi Kita"
Post a Comment